“Selanjutnya saya tekankan kepada anggota TNI maupun warga yang membantu, agar dalam bekerja dilaksanakan dengan ikhlas serta tetap perhatikan faktor keamanan, terlebih saat ini kita masih dalam Pandemi Covid-19, jadi kita tetap gunakan masker, jaga jarak dan apabila selesai bekerja langsung cuci tangan dengan sabun” pungkasnya.