Bangun Kekompakan, Begini Cara Satgas TMMD Bojonegoro Ajak Anak Jatimulyo Bermain

JAWA TIMUR

Anak-anak ini merupakan keturunan dari bangsa yang masih mempunyai cita-cita kedepannya sehingga di dalam tubuh anak-anak ini juga harus diberikan wawasan kebangsaan sehingga anak-anak ini bisa menumbuhkan rasa kecintaan kepada NKRI dan juga rasa persatuan terhadap sesamanya.

Loading