Berakhirnya Program, Satgas mulai Tinggalkan Lokasi TMMD

TMMD

Berbagai acara perpisahan, baik dengan semua unsur pemerintah kecamatan dan desa, tokoh agama, tokoh masyarakat dan seluruh masyarakat telah dilakukan. Acara ritual dan selamatan untuk kelancaran dan kesuksesan keselamatan TMMD juga dilaksanakan.

Loading