Warga Abung Timur Tinggal Di Rumah Nyaris Ambruk
Lampung Utara, lampungvisual.com- Ada salah seorang warga Desa Penagan Ratu Kecamatan Abung Timur Kabupaten Lampung Utara, hidup di sebuah rumah yang nyaris roboh. Ia mengaku cemas karena sewaktu-waktu rumah tersebut bisa ambruk sehingga membahayakan keselamatan. Penghuni rumah ini adalah pasangan Muhlisin (67) dan Sakdiah (51), warga RT 01 RW 01 Desa Penagan Ratu. Pasangan ini […]