Dasaran Pembangunan Lantai Pelataran Masjid Desa Menggunakan Pasir

Dasaran Pembangunan Lantai Pelataran Masjid Desa Menggunakan Pasir
TMMD

Serma Sunarto(38), salah satu anggota TNI tim satgas TMMD ke 111 Kodim 0718/Pati yang berasal dari satuan Koramil 12/Margorejo yang saat itu terlihat sedang menuangkan material pasirnya dipelataran masjid, setelahnya kembali untuk pengambilan berikutnya, begitu seterusnya.

Loading