Istirahat dengan Manfaatkan Alam Tumbuhkan Energi Baru

KODIM LAMONGAN

Tentu saja hal ini banyak dimanfaatkan orang kota dalam melepas kejenuhan setelah mereka banyak melakukan aktivitas. Bahkan tak terkecuali dengan anggota TNI bersama dengan warga yang saat ini melaksanakan program TMMD 109 Kodim 0812/Lamongan, mereka melepas lelah dengan duduk di tepi sawah.

Loading