Ternyata dengan kesibukan yang berada di Balai desa tidak lain karena bertepatan dengan kunjungan Camat Jaken Bapak Supat SP MM yang akan meninjau pelaksanaan Tentara Manunggal Membangun Desa (TMMD) Reguler ke 111 kodim 0718/Pati yang di gelar di Desa Tamansari Kec. Jaken . Ibu ibu PKK sangat teramat antusias dalam melaksanakan kegiatan dalam persiapan kunjungan Bapak Camat hal ini dapat terlihat dengan ramai serta guyub Ibu Ibu PKK beserta perangkat desa.