Ketua DPR RI Minta Anggaran Covid-19 Juga Digunakan untuk Perlindungan Anak

Ketua DPR RI Minta Anggaran Covid-19 Juga Digunakan untuk Perlindungan Anak
JAKARTA

“Ketua DPR RI Minta Anggaran Covid-19 Juga Digunakan untuk Perlindungan Anak”.
Secara khusus Puan memberi perhatian kepada Vino, anak berusia 10 tahun di Kampung Linggang Purworejo, Kabupaten Kutai Barat, Kalimantan Timur, yang kehilangan kedua orangtuanya karena Covid-19. Vino yang sekarang duduk di kelas 3 SD, kini sedang menjalani isolasi mandiri karena juga terinfeksi.

“Begitu mendengar berita tersebut, sebagai seorang ibu yang punya dua anak, hati saya pilu mendengar anak sekecil Vino sudah yatim piatu,” ujar Puan.

Baca Juga:  Sopir Kontainer Mengeluh Soal Premanisme dan Pungli, Presiden Langsung Telepon Kapolri

“Dalam kondisi seperti ini, negara harus hadir menjamin segala kebutuhan Vino dan anak-anak Indonesia lain yang mengalami nasib serupa,” ujarnya.

Mantan Menko PMK ini melanjutkan, anggaran negara untuk penanganan Covid-19 memang penting untuk digunakan penanggulangan masalah kesehatan dan ekonomi rakyat terdampak pandemi. Namun, katanya, belanja untuk perlindungan anak juga hal yang tak kalah penting.

Tagged