Mbah Paijan, salah satu warga Desa Tamansari yang saat sedang melintasi jalan cor dari kebunya mengatakan bahwa dirinya merasakan ada perubahan di jalan Desa Tamansari, kini jalan halus dan mulus di rasakan tanpa ada gelombang dan kerusakan seperti beberapa waktu lalu, Jalannya sudah halus sekarang, dan mudah dilewati. Sehingga, saya sangat nyaman ketika pergi ke kebun bersepeda saat pagi.