Penyaluran Kartu Keluarga Sejahtera 2020 di Masa Darurat Covid-19

Featured Video Play Icon
JAKARTARAGAM IKLAN

Jakarta : lampung visual.com-
Melihat situasi dimasa darurat covid-19 Kementerian sosial RI (Republik Indonesia) menambahkan jumlah bantuan sosial yang sebelumnya 150 ribu menjadi 200 ribu hingga akhir 2020. Bantuan tersebutĀ  ialah Kartu Keluarga Sejahtera (KKS)

Dikatakan Menteri sosial Juliari Batubara dirinya memastikan selama pandemi virus corona warga yang telah didata oleh Pemerintahan Daerah akan mendapat bantuan dari Kemensos sebesar 200 ribu rupiah setiap bulan hanya bisa dicairkan dalam bentuk sembako, tidak bisa dicairkan dalam bentuk tunai.

Baca Juga:  Selamat Hari Raya Idul Adha 1441 H

Bantuan ini berbeda dari bantuan Presiden Joko Widodo sebesar 600 ribu rupiah yang dibagikan kepada warga terdampak virus corona perbulan.

Untuk mempercepat penyaluran bantuan sosialĀ  (Bansos) kepada keluarga penerimaan manfaat petugas bansos agen bank dan KPM harus memperhatikan prosedur untuk kelancaran distribusi, dan kesuksesan program KKS diperlukan persiapan yang matang detail, dikoordinasikan oleh tim tikorda bansos atau team Koordinasi daerah, aparat keamananĀ  dan bankhimbara.

Baca Juga:  INTERNET CEPAT PILIHAN TEPAT PT. DARAP MAULANA YUSUF

Pada saat kegiatan distribusi KKS protokol kesehatan harus dilaksanakan, dan dipatuhi terutama peralatan pendukung harus disiapkan seperti kursi diatur berjarak menyediakan thermometer gun, snack dan air mineral, tempat cuci tangan, kaos tangan petugas, masker dan hand sanitizer.

Tiga (3) hal penting mencegah virus covid-19. Jaga Jarak Minimal Satu Meter Sering Cuci Tangan dan Hindari Menyentuh Wajah.
Penulis: (YP-IA)

 2,676 kali dilihat

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.