Perhatikan dengan Seksama, Saat Anggota Satgas Berikan Wasbang

KODIM LAMONGAN

Salah satu program dari TMMD di Desa Tebluru, Kecamatan Solokuro, Kabupaten Lamongan ini yang dilakukan dalam pengerjaan non fisik di SMP Solokuro, merupakan salah satu upaya anggota Satgas untuk memperkenalkan kepada siswa mengenai Wawasan Kebangsaan.

Loading