Rabat Beton Jalan Program TMMD Reguler Ke-111 Capai 90 Persen

TMMD

Sementara, Kepala Desa Tamansari Gus Amin, ST mengatakan, rabat beton jalan penghubung antara Desa Tamansari dengan Desa Sumber Arum dapat dikerjakan dengan cepat berkat kerjasama dan gotong royong anggota Satgas TMMD dengan warga masyarakat.

Loading