Rabat Beton Jalan TMMD Reguler 111 TA.2021 Sudah Bisa Dimanfaatkan Warga  

TMMD

Setidaknya warga masyarakat sudah bisa memanfaatkan rabat beton jalan tersebut untuk akses transportasi walaupun baru diperbolehkan maksimal kendaraan sepeda motor. Ibu Anifa yang pagi ini berbelanja ke pasar dan setelah itu harus kembali lagi ke rumahnya, sudah melewati jalan yang baru dibangun tersebut beberapa kali.

Loading