Saatnya Tentara Menyisingkan lengan Baju Membantu Masyarakat DALAM tmmd Reguler 111 Kodim Pati

JAWA TENGAH

Betonisasi jalan penghubung antara Desa Tamansari dan Sumberarum yang berlokasi di Kecamatan Jaken Kabupaten Pati sepanjang 1.450 M sudah mulai tahap penimbunan deng tanah padas dan batu kali.

Loading