Satgas TMMD Kodim Kendal Juga Gelar Pengobatan Gratis

JAWA TENGAH TMMD

Warga yang mendapatkan Yankes dari Satgas TMMD pun merasa senang dan merasa sangat terbantu. “Alhamdulilah ada Tim Medis TMMD. Selama ini saya kesulitan pergi ke Puskesmas untuk memeriksakan diri,” tutur Aminah, warga setempat.

Loading