Satgas TMMD Reguler Ke-111, Kebut Pengerjaan Rehab RTLH

TMMD

Menurut Sertu Ambyah, setelah pemlesteran dan pemasangan keramik dinding bangunan depan rumah pada penerima perehaban RTLH milik Bapak Subekti Priyo, kini sedang dilakukan pengacian dinding bagian depan rumah tersebut.

Loading