Sertu Arfain bersama tim Gugus Tugas melakukan upaya antisipasi penyebaran Covid-19

Sertu Arfain bersama tim Gugus Tugas melakukan upaya antisipasi penyebaran Covid-19
Kodim 0410/KBL

Sementara, Dian (27 th) warga Kemiling bersama keluarganya saat berkunjung ke Superindo mengatakan “Kami sangat mengapresiasi kegiatan yang dilakukan oleh para petugas gabungan dalam menekan terjadinya penyebaran virus Corona (Covid-19) di Kota Tapis Berseri ini”. Ungkapnya. (A)

Loading

Tagged