Inilah Proses Panjang Penyiapan Sarana Untuk Pendukung Sebelum Betonisasi Jalan

Pati- Sebelum kegiatan inti betonisasi dilakukan dan sebelum adonan cor beton dituangkan dipermukaan jalan, inilah salah satu proses penyiapan sarana untuk mendukung proses betonisasi jalan sasaran pokok TMMD regular 111 Kodim Pati di desa Tamansari kecamatan jaken. Jumat,(18/06/2021). “Sebelum dilaksanakan pengecoran dengan beton, kami siapkan dulu sarana pendukung untuk memperoleh hasil yang maksimal, yakni kita […]

Baca Selengkapnya

TMMD Aksi Nyata untuk Masyarakat

Banjar – Pemerintah Kota Banjar bersama Kodim 0613 Ciamis melaksanakan kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke 111 tahun 2021 di Desa Batulawang Dusun Karangsari Kecamatan Pataruman Kota Banjar Kegiatan TMMD yang memiliki tema “TMMD Sinergi Membangun Negeri” itu dilaksanakan selama 30 hari dimulai dari 15 s/d 14 Juli 2021, dengan sasaran pembangunan fisik dan […]

Baca Selengkapnya
Serda Sugiyanto Laksanakan Komsos Dengan Lurah Setempat, Ini Tujuannya

Serda Sugiyanto Laksanakan Komsos Dengan Lurah Setempat, Ini Tujuannya

Surakarta, (LV) – Babinsa Kelurahan Keprabon Koramil 02/Banjarmasin Kodim 0735 Surakarta Serda Sugiyanto melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) dengan Rina Andriani S.sos selaku Lurah Keprabon beserta staf Kelurahan Keprabon bertempat di kantor Kelurahan Keprabon jalan Diponegoro no 50 Keprabon, Banjarsari, Surakarta, Rabu (02/06/2021) Sugiyanto menegaskan tujuan dari kegiatan komsos ini adalah untuk mempererat tali silaturrahmi […]

Baca Selengkapnya

Piket Koramil 02/Banjarsari Bersama Linmas Laksanakan Patroli malam, Ini Tujuannya

Surakarta- Piket Koramil 02/Banjarsari Kodim 0735/Surakarta Serda Sugiyanto bersama anggota Linmas melaksanakan kegiatan Patroli malam di wilayah kecamatan Banjarsari kota Surakarta. Sabtu (23/01/2021) pukul 21.00 WIB. Serda Sugiyanto mengatakan Kegiatan Patroli malam ini rutin dilaksanakan oleh Piket Koramil 02/Bjs bersama anggota Linmas guna mencegah tindakan – tindakan yang dapat mengganggu keamanan dan ketertiban masyarakat. “Kami […]

Baca Selengkapnya