Basarnas Lampung beserta Unsur SAR Laksanakan Simulasi Penyelamatan

Basarnas Lampung beserta Unsur SAR Laksanakan Simulasi Penyelamatan

Bakauheni (LV) – Basarnas Lampung beserta unsur SAR Gabungan laksanakan simulasi penyelamatan di Pelabuhan Bakauheni pada Rabu (19/04/2023). Untuk memastikan kesiapsiagaan di tempat penyeberangan / pelabuhan yang akan dipadati arus mudik Lebaran tahun ini, Basarnas Lampung melaksanakan simulasi operasi SAR (pencarian dan pertolongan). Basarnas juga berkolaborasi dengan unsur SAR Gabungan yang terdiri dari Polairud, BPTD […]

Baca Selengkapnya
Pemudik Via JTTS Mulai Padat

Pemudik Via JTTS Mulai Padat

Bandar Lampung (LV) – Pemudik mulai memadati Sumatera. Pada H-7 s/d H-5 Lebaran 2023 atau Sabtu-Senin 15- 17 April 2023 Hutama Karya mencatat peningkatan trafik yang signifikan di JTTS. Terdapat sebanyak total 61.841 kendaraan yang masuk ke Sumatra via JTTS. Angka ini merupakan akumulasi dari masuk ke arah Lampung dan Palembang melalui Gerbang Tol (GT) […]

Baca Selengkapnya
Tangkap Pelaku Kriminal yang Beraksi di Pelabuhan Bakauheni, Polisi Dipuji Warga

Tangkap Pelaku Kriminal yang Beraksi di Pelabuhan Bakauheni, Polisi Dipuji Warga

Lampung Selatan, (LV) – Kepolisian Sektor Kawasan Pelabuhan (KSKP) Bakauheni, Kabupaten Lampung Selatan (Lamsel) mendapat pujian dan dukungan dari warga atas aksi cepat tanggap polisi dalam menangkap penjahat yang beraksi di kawasan pelabuhan beberapa waktu lalu. Sebelumnya, pada hari Kamis lalu (23/2/23) sekkira pukul 05.00 WIB, anggota KSKP Bakauheni menangkap Mulyadi (33) warga Kecamatan Cimanggu, […]

Baca Selengkapnya
Wagub Chusnunia Chalim Tinjau Lokasi Lampung Sport Center

Wagub Chusnunia Chalim Tinjau Lokasi Lampung Sport Center

Lampung Selatan (LV) —- Wakil Gubernur Lampung Chusnunia Chalim meninjau lokasi Lampung Sport Center yang berada di dekat exit tol Kota Baru, Kecamatan Jati Agung, Kabupaten Lampung Selatan, Senin (20/2/2023). Dalam peninjauan tersebut, turut serta nggota Forkopimda Provinsi Lampung, Sekretaris Daerah Provinsi Lampung Fahrizal Darminto, Direktur PTPN VII dan Pejabat Pimpinan Tinggi Pemerintah Provinsi Lampung. […]

Baca Selengkapnya
Bupati Cup Grasstrack Motocross Championship 2023 Mulai di Gelar

Bupati Cup Grasstrack Motocross Championship 2023 Mulai di Gelar

Lampung Selatan, (LV) – Ajang balap Motocross kelas nasional bertajuk Bupati Cup Grasstrack Motocross Championship 2023 mulai di gelar hari ini Sabtu, (21/01/2023). Puluhan pembalap dari berbagai daerah seperti dari Banten, Jawa Timur, Kalimantan maupun pembalap lokal Lampung dan Lampung Selatan berkompetisi untuk memperebutkan Piala Bupati Lampung Selatan. Perhelatan balap motor tersebut akan berlangsung selama […]

Baca Selengkapnya
Petani Milenial Yang di Gagas Pemkab Lampung Selatan Terus Berprogres

Petani Milenial Yang di Gagas Pemkab Lampung Selatan Terus Berprogres

Lampung Selatan, (LV) – Program Petani Milenial yang digagas Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lampung Selatan terus berprogres. Tahapan demi tahapan sudah dipersiapkan, seperti halnya penyiapan personel petani milenial, penggarapan lahan, penyiapan benih tanam, penyedian pupuk, hingga sistem pengairannya. Tujuan dibentuknya program petani milenial di Lampung Selatan itu, guna mencetak agropreneur muda sebagai sumber daya manusia pertanian […]

Baca Selengkapnya
Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Lampung Selatan menerima audiensi dari Gabungan Organisasi Wanita

Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Lampung Selatan menerima audiensi dari Gabungan Organisasi Wanita

Lampung Selatan, (LV) – Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Lampung Selatan menerima audiensi dari Gabungan Organisasi Wanita (GOW) Lampung Selatan. Rabu, (18/01/2023). Bertempat di Sekertariat Swasembada Gizi, kegiatan itu dihadiri Kepala Dinas PPPA Jhoniyansyah, ketua GOW Endang beserta jajaran pengurus Kabupaten Lampung Selatan. Endang menyampaikan kedatangannya beserta pengurus, selain ingin bersilaturahmi dengan Ketua TP PKK […]

Baca Selengkapnya
Pemkab Lampung Selatan Gelar Forum Konsultasi Publik Rancangan Awal Rencana Kerja RKPD 2024

Pemkab Lampung Selatan Gelar Forum Konsultasi Publik Rancangan Awal Rencana Kerja RKPD 2024

Lampung Selatan, (LV) – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lampung Selatan melalui Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) menggelar Forum Konsultasi Publik Rancangan Awal Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Tahun 2024. Kegiatan yang digelar di Aula Rimau Kantor Bappeda setempat, dibuka secara resmi oleh Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Lampung Selatan Thamrin. Rabu pagi, (18/01/2023). Forum Konsultasi Publik itu […]

Baca Selengkapnya
H. Nanang Ermanto Berikan Bantuan Bedah Rumah Kepada Warga di Kecamatan Sidomulyo

H. Nanang Ermanto Berikan Bantuan Bedah Rumah Kepada Warga di Kecamatan Sidomulyo

Lampung Selatan, (LV) – Bupati Lampung Selatan H. Nanang Ermanto memberikan bantuan bedah rumah kepada warga di Kecamatan Sidomulyo. Rabu, (18/01/2023). Bantuan tersebut diberikan dalam bentuk uang tunai senilai Rp. 20 juta untuk pembangunan rumah milik Darsih (63) warga Dusun Terep Desa Banjar Suri, Kecamatan Sidomulyo yang rumahnya roboh terkena musibah bencana alam pada hari […]

Baca Selengkapnya
Ketua TPPKK Lampung Selatan Kembali Berikan Bantuan Kepada Warga Tanjung Bintang

Ketua TPPKK Lampung Selatan Kembali Berikan Bantuan Kepada Warga Tanjung Bintang

Lampung Selatan, (LV) – Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Lampung Selatan Hj. Winarni Nanang Ermanto kembali sambangi dan berikan bantuan kepada warganya yang membutuhkan uluran tangan. Selasa, (17/01/2023). Adalah ibu Kumrinu (90) warga Desa Purwodadi Simpang Kecamatan Tanjung Bintang yang saat ini hanya bisa berbaring ditempat tidurnya. Hendra salah satu anak ibu Kumrinu mengatakan, ibunya […]

Baca Selengkapnya