Peringatan Hari Ibu ke-93, Ini Perempuan Politik Sumbagsel 2021
Jakarta, (LV) – Srikandi TP (Tenaga Pembangunan) Sriwijaya bersama Tenaga Pembangunan Sriwijaya menggelar peringatan hari ibu ke-93 dengan tema Perempuan Berdaya Indonesia Maju, di Gedung Serba Guna DPR-RI Pancoran Jakarta Selatan, Selasa (21/12). Dalam sambutan sekaligus laporan perayaan peringatan hari ibu tersebut, Ketua Panitia, Hj. Karlena, SE, MM, yang menyebut akan menjalankan visi Srikandi TP. […]