Kepala DPMD Tubaba Sambut Baik SMSI: “Kepalo dan Perangkat Tiyuh Layani SMSI”
Tulang Bawang Barat (LV) – Sofiyan Nur, Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa (Tiyuh) Kabupaten Tulang Bawang Barat (Tubaba), menyambut hangat niat baik SMSI (Serikat Media Siber Indonesia), untuk bermitra dengan seluruh Pemerintahan Tiyuh terkait penyebaran informasi aktivitas perkembangan pembangunan yang wajib di ketahui masyarakat. Menurut Sofiyan, selama ini penyebaran informasi di Tiyuh untuk diketahui masyarakat […]