52 Stand Ramaikan Lampung Craft 2020 di Graha Wangsa

BANDAR LAMPUNG PROV LAMPUNG

Bandarlampung, lampung visual.com-
Pameran Lampung Craft 2020 yang akan digelar di Graha Wangsa Kecamatan Bumi Waras Bandarlampung pada, Sabtu dan Minggu 14-15 Maret 2020, diikuti 52 peserta.

Peserta yang mengikuti kerajinan dan batik serta produk UMKM ini, bukan hanya dari Lampung saja, tapi ada juga dari daerah lain. Dekranasda dari kabupaten/kota ikut ambil bagian membuka stand dalam memeriahkan HUT ke-56 Provinsi Lampung ini. Tak cuma dari Dekranasda, tapi kalangan usaha dan SMK/SMA juga ikut ambil bagian membuka stand hasil kerajinan siswa.

Loading

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *