Antusias Warga Sambut Penutupan TMMD Kodim Kendal

JAWA TENGAH

KENDAL, LV — Di masa pandemi covid 19 ini, tidak ada upacara penutupan di lapangan, acara hanya diisi dengan penyerahan naskah serah terima TMMD dari Dansatgas TMMD Letkol inf Iman Widhiarto kepada Sekretaris daerah (Sekda) dan penandatanganan naskah serah terima di aula balai desa Sendang Kulon.
Menyambut rombongan Satgas beserta Forkopimda ke lokasi TMMD masyarakat sangat bersemangat sebab hari ini jalan sudah resmi boleh digunakan.

Baca Juga:  Ahmad Raihan, Mahasiswa Transportasi AMNI Semarang Raih Emas pada Kejuaraan di bidang Karate

Hal tersebut juga disampaikan salah satu warga Sendang Kulon “Kami mengucapkan syukur alhamdulilah kepada Allah SWT dan terima kasih banyak buat bapak-bapak TNI yang mana telah membuat jalan kami,selamat jalan juga pak TNI salam kami warga Sendang kulon buat keluarga dirumah,” ungkap Khayat (45) (Pendim 0715/Kendal)

 296 kali dilihat