Babinsa Koramil Pantai Timur Kebut Pembersihan Lahan

PAPUA

Dukungan warga Kampung Dorba, District Pantai Timur kepada Babinsa Koramil 1712-02/Pantai Timur terus mengalir. Sehingga pengerjaan pembersihan lahan lokasi sasaran TMMD ke-111 Kodim 1712/Sarmi selesai lebih cepat.

Loading