Dampak Corona Zulfikar Kembali Semprot Rumah Warga
Lampung Utara, Lampung visual.com – Peduli terhadap lingkungan dan kesehatan sekaligus upaya antisipasi mencegah penyebaran dan penularan virus Corona. Pemerintah Desa Bangun Sari Kecamatan Abung Surakarta Kabupaten Lampung Utara, kembali kerahkan tim relawan covid-19 melakukan penyemprotan desinfektan ke rumah warga, dan fasilitas umum. Kamis (30/04/2020). Penyemprotan desinfektan di pimpin langsung Kepala Desa Bangun Sari Zulfikar. […]