Dandim Sarmi Apresiasi Komsos Satgas TMMD

PAPUA

Papua, lampungvisual.com-
Komunikasi sosial (Komsos) yang dilakukan personil Satgas TMMD ke-111 Kodim 1712/Sarmi kepada warga di Kampung Dorba, mendulang apresiasi dari Dandim Sarmi, Letkol Inf Rizky Marlon Silalahi, Rabu (2/6/2021).

Pasalnya, nanti selama sebulan penuh masa pengabdian, Satgas TMMD diharapkan mampu menjalin kedekatan dengan penduduk setempat melalui giat komsos.

Letkol Inf Rizky mengatakan, bahwa menjalin silaturahmi dan kedekatan dengan warga sekitar lokasi TMMD sangat penting.

“Karena berawal dari hal tersebut tercipta hubungan serta komunikasi yang baik dengan warga sekitar,” katanya.(*)

Loading

Tagged