Daya Tarik Industri Gerabah Di Tengah Lokasi TMMD Ke- 110 Kodim Bojonegoro

JAWA TIMUR

Hasil industri gerabah yang ditekuni seorang warga Dusun Kramanan bernama Tari (54) ini, sangat perlu dijadikan ikon. Dari keterampilan tangan wanita paruh baya itu, terbukti dapat menghasilkan berbagai alat rumah tangga serta sovenir yang berbahan dasar dari tanah.

Loading