Dosen IIB Darmajaya Latih UMKM Buat Desain Promosi dan Riset Pasar

BANDAR LAMPUNG

Diakhir acara, peserta diminta untuk membuat 3 desain promosi produknya berupa banner ataupun video dengan menggunakan aplikasi yang ada. “Pelatihan ini juga lanjutan dari pelatihan digital marketing sebelumnya dan berkelanjutan dengan materi-materi lainnya hingga beberapa minggu ke depan dengan harapan UMKM dapat tetap bertahan dalam pandemi Covid-19 ini,” tutupnya. (**)

Loading