Bersatu dalam kebersamaan seluruh warga menandakan bahwa kehidupan Desa Tebluru semakin terlihat Ramai dengan kondisi masyarakatnya nyang begitu kompak. Termasuk dalam pengerjaan Rumah tinggal Layak Huni milik Karno (38) warga tanpa ada perintah setiap hari datang membantu satgas untuk mengerjakan RTLH tersebut dengan gotong royong.