Patuhi Protokol Kesehatan, Babinsa Dampingi Penyaluran Bansos Sembako Kepada Warga Desa Cibeunying

KODIM CILACAP

Saat memantau pelaksanaan kegiatan tersebut, Babinsa Cibeunying menjelaskan, pendistribusian Bansos Sembako tersebut harus memenuhi Standar Operasional Prosedur kesehatan dalam rangka mencegah penyebaran Covid-19. Terkait bantuan tersebut, Babinsa berharap bantuan pemerintah tersebut dapat bermanfaat bagi warga yang kurang mampu dalam mencukupi kebutuhan pangan keluarganya.

Loading