Lampung Utara, lampung visual.com-
Mengantisipasi penyebaran dan penularan Covid-19, berbagai upaya preventif terus dilakukan Tim relawan Covid-19 Desa Sukoharjo Kecamatan Abung Surakarta Kabupaten Lampung Utara, mulai dari pembagian masker, penyemprotan Disinfektan, sosialisasi keliling hingga menyediakan ruang isolasi bagi warga yang baru datang dari rantau, Minggu (11/05/2020)