Pekerjaan Fisik TMMD Bojonegoro, Dilaksanakan TNI Bersama Elemen Masyarakat

JAWA TIMUR

BOJONEGORO –
Program TMMD ke-110 Bojonegoro masih dalam tahap pelaksanaan, berbagai kegiatan dilakukan di lokasi desa sasaran hingga tanggal 31 Maret 2021 mendatang. Begitupun, saat kegiatan kunjungan Inspektur Jendral Angkatan Darat (Irjenad) Letjen TNI Benny Susianto, S.IP beserta rombongan dilokasi kegiatan program.

Loading