Pekon kampung Jawa melaksanakan Vaksinasi yang 3 jenis booster

Pekon kampung Jawa melaksanakan Vaksinasi yang 3 jenis booster
PESISIR BARAT

Pesisir Barat, (LV)
Pekon kampung jawa, kecamatan pesisir tengah, kabupaten pesisir barat melaksanakan vaksinasi yang 3 (tiga) berjenis booster. (09/03/2022)

Kegiatan tersebut dilaksanakan di balai pekon(desa)kampung Jawa, kecamatan pesisir tengah,kabupaten pesisir barat bagi masyarakat yang mau vaksin di harus kan membawa Fotokopi KTP.

Peratin kampung Jawa ARIEF mufti mengatakan, dengan adanya pelaksanaan vaksin 3 berjenis booster ini mudah”an penyebaran virus covid 19 tidak terlalu membahayakan masyarakat sekitar, khususnya masyarakat kampung Jawa karena di desa kampung Jawa sangat rentan dengan penyebaran virus di karena kan dekat dengan pariwisata labuhan jukung,,jelas nya

Baca Juga:  Bupati Pesisir Barat Akan Kembangkan Objek Wisata Sejarah "Makam Patih Gajah Mada"

Dari pihak dinas kesehatan Nur Hasanah, menghimbau kepada masyarakat supaya bisa melakukan vaksin yang 3 berjenis booster,buat meningkat kan daya tahan tubuh dan meningkatkan jumlah imun yang ada di tubuh kita,stok vaksin yang sudah disiapkan dari dinas kesehatan untuk kabupaten pesisir barat sebanyak 126 dosis untuk vaksin 1 2 dan 3, pfizer. Dan sinovac 28 dosis untuk vaksin 1 dan 2 anak” ungkap nya. (Pidodo)