Peroleh Asimilasi Covid-19, 55 Napi Lapas Sekayu Dibebaskan

MUSI BANYUASIN (MUBA)SUMSEL

Jhonny menyampaikan harapan bahwa dengan adanya asimilasi ini diharapkan dapat membantu mengurangi kepadatan di Lapas Sekayu yang hanya berkapasitas 300 orang namun diisi lebih dari 1000 orang, namun juga Jhonny berpesan agar narapidana yang bebas pada hari ini dapat bersyukur dengan mematuhi peraturan, menyadari kesalahan dan kembali ketengah keluarga dengan energi baru, semangat baru, tinggalkan yang buruk pada masa lalu sehingga dapat menjadi manusia yang lebih baik sesuai harapan keluarga. Jhonny juga menekankan setelah bebas nanti agar jangan keluyuran dan patuhi protokol kesehatan,” pungkasnya.

Loading

Tagged