Satgas TMMD Ke 111 Kodim 1407/Bone Dengan Masyarakat Bersinergi Bangun Jalan Baru

Satgas TMMD Ke 111 Kodim 1407/Bone Dengan Masyarakat Bersinergi Bangun Jalan Baru
SULAWESI SELATAN

BONE –
Pelaksanaan Kegiatan TMMD 111 Kodim 1407/Bone selama berlangsung dapat berjalan lancar sampai saat sekarang ini, karena Antusias masyarakat ikut membantu anggota satgas dalam pelaksanaan Perataan dan pelebaran badan jalan dengan menggunakan maual seperti Cankul maupun Skop (03/07/2021).

Pelaksanaan kegiatan Pembentukan bajan jalan tersebut dengan menggunakan batu gunung berguna untuk menahan Tanah mengantisipasi terjadinya longsor disaat hujan turun.

Semangat Serta kekompakan terlihat antara TNI dan masyarakat dalam pengerjaanjalan di lokasi TMMD dapat menciptakan hubungan yang harmonis dan saling bahu membahu untuk mempermudah jalannya Pekerjaan jalan sehingga dalam pelaksanaannya tidak merasa berat dan lancar”Kata Dan SSK.

Baca Juga:  Dandim 1407/Bone Dampingi Bupati Bone JT Tinjau Lokasi TMMD ke -111.

Komandan SSK Kapten Inf Muldin mengatakan bahwa kegiatan tersebut merupakan suatu kepedulian TNI terhadap masyarakat Serta selalu menjaga kekompakan guna menciptakan rasa kebersamaan dan persaudaraan antara Satgas dengan masyarakat setempat baik di lokasi TMMD maupun saat disela-sela istirahatnya selalu bersinergi” Pungkasnya”