Serda Sukarji Mencoba Ketajaman Sabit Bu Jarmi

TMMD

Pati –
Kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Reguler ke-111 Kodim 0718 di Desa Tamansari, Kecamatan Jaken, Kabupaten Pati, sudah mendekati titik akhir. Namun TNI anggota Satgas tidak terlihat bosan berkeliling kampung melakukan kegiatan komunikasi sosial (komsos) dengan masyarakat setempat.

Loading