ANALISIS KEBIJAKAN MODAL KERJA DALAM PERSPEKTIF KEUANGAN SYARIAH: SEBUAH KAJIAN LITERATUR

ANALISIS KEBIJAKAN MODAL KERJA DALAM PERSPEKTIF KEUANGAN SYARIAH: SEBUAH KAJIAN LITERATUR

Abstrak Artikel ini membahas pentingnya kebijakan modal kerja dalam kinerja bisnis dan perlunya mempertimbangkan prinsip syariah dalam pengelolaannya. Kurangnya pemahaman dan kesadaran akan pentingnya pengelolaan modal kerja yang sesuai syariah merupakan permasalahan umum yang dapat berdampak negatif terhadap kinerja perusahaan dan melanggar prinsip syariah. Selain itu, terdapat perbedaan pendekatan pengelolaan modal kerja antara keuangan konvensional […]

Loading

Baca Selengkapnya