Terhibur Dengan Kelucuan dan Candaan Tentara

NASIONAL

Blora,lampungvisual.com-
Bagi Mbah Sambong (71), warga Dukuh Nggoloyo RT 03/RW 03, Desa Jurangjero Jurangjero, selama ini mendengar nama Tantara sudah membayangkan sosok yang menakutkan, sosok yang galak. Hanya saja menyusul rumahnya ditempati sejumlah TNI bersamaan dengan gelaran TMMD Reguler ke-104 Kodim 0721/Blora, bayangan-bayangan itu serta merta sirna.
Setelah empat hari, sejumlah TNI anggota Satgas TMMD yang bekerja membangun Desa Jurangjero, diantaranya pembangunan jalan madam, rehab mushola, jambanisasi, tinggal di rumahnya, Mbah Sambong merasa senang dan justru terhibur, sekaligus kagum.
“Ternyata Pak Tentara itu tidak galak. Sebaliknya malah lucu-lucu, tiap hari guyon ama anak cucu ku, termasuk ngajak sholat berjamaah,”  beber Mbah Sambong kepada Tim Pendim 0721/Blora yang bersilaturahmi ke rumahnya
Penulis”: Ag/pendim 0721/Blora
Editor  : Susan

Baca Juga:  Dengan Semangat Buah Hasil Kerja TMMD Reg -107 Terlihat

 1,151 kali dilihat

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.