TMMD: Pengacian Bangunan Gereja Dilakukan dengan Teliti dan Hati-hati

PAPUA

Sarmi, Papua –
Satgas TMMD Kodim 1712/Sarmi bersama warga Kampung Dorba Distrik Pantai Timur terus melanjutkan pekerjaan sasaran fisik TMMD 111 TA. 2021, Sabtu, (3/7/21).

Loading