3+ Alasan Kenapa Harus Pakai Jasa Pembuatan Website

jasa pembuatan website
Uncategorized

Mulai fokus masuk ke ranah pemasaran secara online? Sudah punya website? Jika belum atau sudah punya namun performa website-nya jalan di tempat atau malah sudah tidak terurus lagi. Maka, ini waktunya Anda menyerahkan urusan website pada jasa pembuatan website saja.

Kenapa demikian?

Mari kupas tuntas apa saja alasannya, sehingga memercayakan pembuatan website pada pihak ketiga bisa menjadi solusi yang efektif dan menguntungkan. Mari mulai!

1. Naikkan Branding Sekaligus Melakukan Selling

jasa pembuatan website toko online
Solusi terbaik untuk branding dan juga selling

Bayangkan saja, jika ada konsumen yang lokasinya jauh dari tempat bisnis Anda berada. Untuk mengenal, tidak butuh visit langsung. Melainkan bisa melongok dalam website untuk mengetahui company profile, jenis produk, hingga hal lain yang konsumen butuhkan untuk percaya dan bertransaksi.

Sehingga, untuk mengelola semua itu menjadi satu halaman yang informatif, Anda membutuhkan website. Sayangnya, jika Anda mau mengoptimalkan sendiri, tentu tidak semudah itu. Sebab Anda harus punya skill yang capable untuk hal tersebut.

Misalnya mau mengintegrasikan website company profile dengan website toko online. Maka langkah cepat yang bisa Anda tempuh ya memercayakannya pada jasa pembuatan website toko online.

Dengan demikian, tidak hanya branding yang terbentuk, tapi juga kemampuan untuk selling. Apalagi, dengan memercayakan pada pihak penyedia jasa, Anda bisa mengoptimalkan website. Ini berguna untuk menjangkau lebih banyak pelanggan dan mendatangkan lead baru yang potensial tanpa harus riset dan setting sendiri.

2. Jasa Pembuatan Website Terbaik Berikan Hasil yang Terbaik

jasa pembuatan website terbaik
hasil terbaik jika memakai penyedia jasa untuk pembuatan website

Kalau membuat sendiri, belum tentu Anda atau tim Anda punya pengetahuan tentang tema apa yang responsive, atau setelan widget seperti apa yang konsumen sukai. Oleh karena itu, menyerahkannya pada penyedia jasa, pembuat website adalah solusinya.

Anda akan mendapatkan hasil terbaik, karena ada dukungan tim ahli yang memang berpengalaman dan punya akses pengetahuan untuk mengoptimalkannya. Sehingga, Anda pun bisa mendapatkan website sesuai peruntukkan dan keinginan Anda.

3. Cepat dan Praktis

jasa pembuatan website gratis
Dengan memakai jasa pihak ketiga bisa lebih cepat dan praktis

Bayangkan saja, jika harus membangun website sendiri, untuk kepentingan bisnis atau brand Anda. Sebab, Anda harus:

  • Melakukan perekrutan – Ini butuh waktu yang tidak sebentar, termasuk training dan lainnya.

  • Punya sumber daya manusia mumpuni – Meski sudah punya orangnya, namun belum tentu ahli dan memiliki pengetahuan seperti yang Anda butuhkan.

Nah, bukankah lebih cepat dan praktis jika memercayakannya pada penyedia jasa pembuatan website? Apalagi, saat ini ada jasa pembuatan website gratis. Sehingga bisa mencoba dahulu, sebelum untuk membelinya, yang tentu saja layanan lainnya ini berbayar.

4. Harga Lebih Murah

jasa pembuatan website murah
Pertimbangan harga lebih mahal atau lebih murah

Meski terlihat mahal, nyatanya kalau Anda hitung lagi jatuhnya akan lebih ekonomis jika memercayakan pada jasa pembuatan website murah. Bagaimana bisa? Yuk coba cek dalam tabel di bawah ini.

Deskripsi

Alasan Mahal

Alasan Murah

Domain dan hosting

Harus beli sendiri dan tidak bisa sharing, jadi kalau salah beli ya tidak ada garansi bisa kembali uang.

Karena ditangani ahli yang berpengalaman, jadi tahu mana domain yang bagus dan bisa sharing hosting juga. Jadinya lebih murah.

Sumber daya manusia

Jika hire sendiri maka harus gaji bulanan, tunjangan, asuransi, dan lainnya, padahal tidak selalu dibutuhkan.

Jika percayakan pada penyedia jasa, maka bayar sesuai project saja dan nominalnya tetap. Jadi tidak perlu mengcover biaya tunjangan maupun asuransi.

Harga

Bisa lebih mahal karena harus beli tema sendiri, beli hosting sendiri, dan juga menggaji pegawainya. Padahal butuhnya sekali saja, dan itu bisa dipakai bertahun-tahun.

harga jasa pembuatan website lebih murah karena bisa sharing hosting, tema tidak perlu beli sendiri, menggaji pun sekali saja sesuai nilai project yang disepakati.

“Jadi, dari sisi bisnis dan jika Anda adalah bisnis owner atau pemilik brand, akan jauh lebih menguntungkan jika pembuatan atau optimasi website Anda dipercayakan pada pihak ketiga.”

Nah, dengan demikian jadi jelas ya kenapa Anda sebaiknya percayakan urusan pembuatan, optimasi, maupun maintenance website Anda pada jasa pembuatan website. Sehingga, Anda bisa fokus ke hal lain yang tidak bisa orang lain lakukan dalam bisnis Anda.

 90 kali dilihat