Pasiops Kodim 0813 Bojonegoro, Kapten Inf Heri Sukiyanto, menyampaikan bahwa kegiatan sosialisasi tentang PMK ini merupakan menindaklanjuti arahan dari Komando Atas guna memberikan pembekalan kepada seluruh Babinsa Kodim 0813 Bojonegoro, dalam rangka upaya pencegahan penyakit PMK agar tidak menyebar terhadap hewan ternak yang lain.