Pemdes Karyasakti Kembali Salurkan BLT DD Tahap Il

LAMPUNG UTARA

Lampung Utara-
Pemerintah Desa Karyasakti, Kecamatan Abung Surakarta, Kabupaten Lampung Utara, secara simbolis membagikan bantuan langsung tunai (BLT-DD) kepada warga kurang mampu yang terdampak covid 19.

Sebanyak 309 Keluarga Penerima Manfaat (KPM) mendapatkan BLT-DD tahap ll yang diserahkan secara simbolis oleh PJ Kepala Desa Karyasakti di aula kantor desa setempat, Senin (27/7/2020)

PJ Kepala Desa (Kades) Susilo menyampaikan, program BLT-DD tahun 2020 merupakan instruksi langsung dari pemerintah pusat guna percepatan penanggulangan penyebaran Covid-19 bagi warga terdampak langsung maupun warga yang rentan terdampak virus Corona.

Baca Juga:  Ini tanggapan praktisi hukum, Soal sumur bor yang berusia 4 bukan tidak berfungsi

“Mereka (penerima BLT) merupakan warga kurang mampu dan terdampak Covid-19, serta tidak termasuk sebagai penerima bantuan lainnya,”lajut nya

Menurut Susilo Seluruh penerima BLT-DD 2020 ini setelah dilakukan validasi dan verifikasi, melalui musyawarah desa (Musdes) dan telah sesuai dengan petunjuk teknis dan pelaksanaannya.

“Ditempat yang sama camat Abung Surakarta menghimbau pada masarakat,bagi yang mendapat kan bantuan BLT (dd) agar dapat dipergunakan untuk keperluan rumah tangga,jangan sampai membeli barang yang bukan kebutuhan pokok.

Baca Juga:  Tim Koordinator Kotaku Gelar Monitoring

dalam kegiatan tersebut hadir PJ Kepala Desa susilo ,camat Abung surakarta Babinkamtibmas, Babinsa, Pendamping Desa,serta warga desa yang mendapatkan BLT.
Penulis: pebri
editor : Andrian folta

 480 kali dilihat

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.