Pemerintah Desa Gedung Agung Kecamatan Jati Agung Salurkan Bantuan Kemensos

LAMPUNG SELATAN

Aswanto juga menjelaskan bahwa bantuan BST di tahun 2021 ada pengurangan sebanyak delapan Keluarga Penerima Manfaat (KPM) dengan adanya pengurangan tersebut, Pemerintah Desa memutuskan akan di alihkan ke bantuan Program Keluarga Harapan ( PKH), agar warga masyarakat di masa Pandemik Covid-19, masih tetap dapat menerima bantuan.” Pungkas Aswanto.

Loading