Penderita Diabetes Warga Gedung Ratu Butuh Uluran Pemerintah dan Darmawan

Penderita Diabetes Warga Gedung Ratu Butuh Pemerintah dan Darmawan
TULANG BAWANG BARAT

Tulang Bawang Barat, (LV-SMSI Tubaba)-
Menderita penyakit diabetes sejak tahun 2006 Redawati, warga tiyuh Gedung Ratu kecamatan Tulang Bawang Udik Kabupaten Tulang Bawang Barat (tubaba) butuh uluran tangan pemerintah dan para dermawan.

Mengetahui warga nya menderita diabetes selama kurang lebih 16 tahun Juaini Bandarsyah, kepalo Tiyuh setempat menyambangi kediaman wanita tersebut di RK 01 / RT 01 tiyuh Gedung Ratu.

Loading