Tak Kenal Lelah Untuk Mewujudkan Solo Tangguh, Serma Widiyanto Bagikan Masker Gratis Kepada Warga Binaannya

JAWA TENGAH

Surakarta –
Danramil 03 Serengan Kodim 0735 / Surakarta Kapten Inf Trisakti K tak henti – hentinya menekankan kepada para Babinsa Koramil 03/Serengan untuk mewujud kan solo tangguh dan untuk memutus matai rantai penyebaran covid – 19, Babinsa serengan harus mensosialisasikan ke pada warga binaan nya untuk mematuhi protokol kesehatan seperty selalu memakai maskers ,jaga jarak ,cuci tangan pakai sabun dan berolah raga.

Baca Juga:  Bercanda Ria, Resep Ampuh Untuk Menjalin Keakraban di Lokasi TMMD Kendal

Selasa (27/10/ 2020) Pukul 09.00wib sampai selesai
Babinsa Kelurahan kratonan Koramil 03/Serengan Kodim 0735 /Surakarta Serma Yudi Widianto sambagi warganya dan membagikan masker gratis kepada warga binaannya diwilayah kelurahan Kratonan kecamatan Serengan kota Surakarta.

Serma Widiyanto mengatakan kegiatan ini sebagai upaya untuk memutus mata rantai penyebaran Virus Corona Covid – 19.

“Kami juga memberikan dan mensosialisasikan protokol kesehatan kepada warga binaannya dan membagikan masker secara gratis kepada warga.”ujar Widiyanto.

Baca Juga:  Protokol Kesehatan Menjadi Faktor Utama Dalam Masa Adaptasi Kebiasaan Baru

“Selain memmberikan masker secara gratis, kami juga menghimbau kepada warga binaannya supaya membantu tugas babinsa untuk mensosialisasikan pentingnya memantuhi dan mengikuti protokol kesehatan untuk memutus manta rantai covid – 19, khususnya diwilayah kota Surakarta ini.”pungkasnya.

(Arda 72)

 303 kali dilihat