Kongres PWI ke-25 di Bandung, Tonggak Sejarah bagi PWI Tubaba

Tulang Bawang Barat (LV) – Masa tugas yang berakhir pada kepemimpinan Atal Sembiring Depari sebagai Ketua Umum Pusat Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) periode 2018 – 2023, membuat PWI Kabupaten Tulang Bawang Barat (Tubaba) Lampung, ikut menjadi saksi sejarah dalam forum tertinggi dalam pengambilan keputusan organisasi pers tertua di Indonesia, yaitu Kongres PWI. Dikatakan Dedi Priyono,SH, […]

Baca Selengkapnya

Profesional dan Taat Pada PD/PRT, Agus Tomi Mundur Dari Kepengurusan PWI Tubaba

Tulang Bawang Barat (LV) – Agus Tomi pewarta aktif anggota Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Tubaba Bawang Barat (Tubaba) Lampung secara resmi mengundurkan diri dari kepengurusan Organisasi. Dari keterangan Agus Tomi, pengunduran dirinya dari barisan kepengurusan organisasi untuk menyelaraskan keinginannya terjun dan banting setir ke ranah kompetisi politik. ” Dengan mengucap bismillah, dan memohon doa […]

Baca Selengkapnya

Haru, Salam Pamit Undur Diri Edi Zulkarnaen

Tulang Bawang Barat (LV) – Lika liku dilalui dalam mengarungi gelombang organisasi telah menjadi dinamika yang harus dihadapi. Dua periode tahun 2016-2019 dan 2019-2022 di bawah kepemimpinan Edi Zulkarnaen selama enam tahun, Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Tulang Bawang Barat (Tubaba) meninggalkan suka, duka serta cerita yang membekas. Ditengah proses berjalannya Konferensi Kabupaten ke – V […]

Baca Selengkapnya

PWI Tubaba Menjadi yang Pertama Adakan Konferensi Kerja Tingkat Kabupaten

Tulang Bawang Barat (LV) – Menjadi rangkaian jelang Konferensi Kabupaten (Konferkab) yang diagendakan berlangsung akhir Oktober 2022. Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Tulang Bawang Barat (Tubaba) menjadi yang pertama melaksanakan Konferensi Kerja (Konferja) se-Lampung dengan pembahasaan rumusan tentang program untuk ke pengurusan masa bakti 2022-2025. Kamis, (13/10/2022). Konferja yang berlangsung di Balai Wartawan Bagir Manan, dihadiri […]

Baca Selengkapnya

Pentingnya Pendidikan Bagi Pewarta, Dewan Pers Dorong SJI Berjalan

Jakarta (LV) – Disebut menjadi tamu kehormatan Dewan Pers, kedatangan pengurus dan anggota PWI Tubaba di sambut hangat Wakil Ketua M Agung Dharmajaya dalam rangka suksesi agenda program kerja “Safari Jurnalistik” peningkatan kapasitas kerja-kerja jurnalis dan membangun komunikasi bersama kepengurusan masa periode 2022-2025. Agung Dharmajaya yang didampingi Anggota Dewan Pers, Ketua Komisi Hubungan Antar Lembaga […]

Baca Selengkapnya

Rapat PWI Tubaba Hasilkan Bursa Bakal Calon Ketua dan Jadwal Konferkab serta Safari Jurnalistik 2022

Tulang Bawang Barat (LV) – Pengurus PWI Kabupaten Tulang Bawang Barat (Tubaba) Lampung, menggelar rapat evaluasi program kegiatan tahun 2022. Rabu, (31/08/2022). Kegiatan berlangsung di Balai Prof. Bagir Manan Kantor PWI Tubaba di ikuti pengurus dan seluruh anggota, dengan agenda pembahasan diantaranya. Laporan dan Evaluasi Program Kegiatan PWI Tubaba 2022, Persiapan Kegiatan Safari Jurnalistik 2022, […]

Baca Selengkapnya

Sosialisasi dan Diskusi Pers PWI Tubaba: Wartawan Harus Komprehensif

Tulang Bawang Barat (LV) – Sebagai bentuk mengembangkan wawasan jurnalistik selaras dengan tugas dan fungsi. Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Tulang Bawang (Tubaba) bersinergi dengan Pemerintah Daerah, menggelar Sosialisasi dan Diskusi Pers di Sesat Agung Bumi Gayo, Komplek Islamic Center. Kamis (14/07/2022). Ketua PWI Tubaba Edy Zulkarnaen, pada kesempatan itu mengucapkan selamat datang kepada narasumber […]

Baca Selengkapnya
Jadwalkan Diskusi Pers Kolaborasi PWI Tubaba bersama Pemkab Hadirkan Tokoh Pers

Jadwalkan Diskusi Pers Kolaborasi PWI Tubaba bersama Pemkab Hadirkan Tokoh Pers

Tulang Bawang Barat (LV) – Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Tulang Bawang Barat (Tubaba) dalam waktu dekat akan berkolaborasi bersama Pemerintah Daerah (Pemkab) setempat, dalam rangka kegiatan Diskusi Pers dengan tujuan mengembangkan wawasan dunia jurnalistik. Kabar tersebut tersiar, usai pengurus PWI Tubaba melakukan Audiensi sekaligus bersilaturahmi dengan Pj Bupati Tubaba Dr. Zaidirina Wardoyo, (Rabu 29/07/2022). […]

Baca Selengkapnya
Ketua PWI Lampung Serahterimakan Penghargaan Siwo PWI untuk Gubernur

Wirahadikusumah Serahterimakan Penghargaan Siwo PWI Pusat untuk Gubernur

Bandar Lampung (LV) – Puncak Hari Pers pada 9 Februari yang berlangsung di Kendari, Sulawesi Utara. Berhasil membuat Gubernur Lampung Arinal Djunaidi menerima Penghargaan Inisiator Olahraga Indonesia 2022 dari Seksi Wartawan Olahraga (SIWO) PWI Pusat. Saat puncak perayaan, Gubernur diwakili Sekda Fahrizal Darminto bersama rombongan PWI Lampung untuk mengahadiri acara tersebut dan sembari menjemput penghargaan […]

Baca Selengkapnya